Publikasi
Informasi
Profil dan Analisis Daerah Provinsi Maluku Tahun 2019 |
Author Direktorat Pengembangan Wilayah - Januari 2019 |
Profil dan Analisis Daerah (PrADa) merupakan sebuah langkah awal yang diperlukan dalam mengidentifikasi tingkat permasalahan maupun potensi yang dimiliki oleh masing-masing daerah sebagai salah satu masukan atau referensi bagi para pemangku kepentingan dalam merumuskan kebijakan, program, dan kegiatan pembangunan di wilayah-wilayah yang paling prioritas untuk diintervensi, sesuai dengan tingkat permasalahannya. |
Unduh |